Entrepreneurship Unit ( EU )

Tentang Kami

RUANG LINGKUP PEKERJAAN

  1. Membina, mengarahkan dan mendukung para mahasiswa selama tahapan penting memulai bisnis baru.
  2. Menjamin program inkubator bisnis yang dapat mendukung dan meningkatkan keberhasilan bisnis baru.
  3. Menjamin penyelesaian waktu yang efektif dan mengurangi biaya pembentukan dan pengembangan bisnis baru yang dilakukan mahasiswa.
  4. Membangun kerjasama internal yang mendukung keseluruhan tujuan program.
  5. Menjamin proses dan layanan terbaik bagi seluruh pemangku kepentingan.

Inkubator Bisnis :

Program Inovasi Wirausaha Digital Mahasiswa (IWDM)

Kewirausahaan Mahasiswa Indonesia (KMI) Expo

Nusa Putra Entrepreneur Universe ( NEU )

Kamu punya usaha Makanan Minuman Produksi Budidaya Industri Kreatif Seni Budaya Pariwisata Jasa Dagang Teknologi Terapan ? atau minat berwirausaha ?

Mari bergabung bersama kami di, Nusa Putra Enterpreneur Universe.

Salam Enterpreneur Mahasiswa !

Wirausaha Mahasiswa Universitas Nusa Putra

Alpha Karya Arshitecture adalah Kunsultan Perencana & Kontraktor dari Alumni Universitas Nusa Putra

Alpha Karya Arshitecture Contractor

Arsysoft Indonesia adalah Startup Web Development,Apps Development & UI/UX Design dari Alumni Universitas Nusa Putra

Arsysoft Indonesia Startup, Web Developer

Hibrida Oil adalah produk usaha dari salah satu mahasiswa Universitas Nusa Putra Program Studi S1 Teknik Informatika & Manajemen

Hibrida Oil Original Oil Product

Pukis Susu Salasa adalah produk usaha dari salah satu mahasiswa Universitas Nusa Putra Program Studi S1 Manajemen

Pukis Susu Salasa Food & Beverage